Sorong, Jendelaindo - Kapolres Sorong Kota Kombes Pol Happy Perdana Yulianto tidak main main apabila anggota terlibat BBM Ilegal atau minuman keras dan narkoba akan kami tindak tegas.
Perintah Kapolri dan Kapaolda Papua Barat apa bila ada anggotany yang terlebat jaringan BBM ilegal, miras dan narkoba akan kami tindak tegas sesuai aturan yang berlaku, apabila pelanggaran berat akan kami pecat dengan tidak hormat ( PTDH ) ucapannya, kamis (03/08/23).
Kami pun tidak tembang pilih dalam mengungkap BBM ilegal, minuman keras dan Narkoba, siapapun orangnya akan kami tindak tegas dan tidak ada ampun bagi anggota yang melanggar perintah atasan
Dari awal sudah saya katakan kepada seluruh anggota, untuk tidak main-main dengan yang namanya BBM ilegal, Miras dan Narkoba
Kami harapkan jaga institusi, agar anggota tidak melanggar peraturan, apabila ada anggota yang main main dengan BBM ilegal, Miras dan narkoba resiko tanggung sendiri ungkap Kapolresta
Menghimbau kepada seluruh personil, agar menjadi contoh dan teladan bagi masyarakat, melayani dengan hati ihklas dan mengutamakan kepentingan masyarakat umum dari pada kepentingan pribadi agar Polri di cintai oleh lapisan masyarakat.
Qodir Hidayat